Saturday, November 21, 2009

10 Penangkal Adzab Allah Dunia dan Akhirat

Sebagai umat Islam tentunya kita tidak ingin mendapat adzab. Baik itu adzab dunia maupun adzab akhirat. Nah, ke-10 penangkal adzab Alloh dunia dan akhirat itu adalah sebagai berikut:

1. Tauhidulloh (QS. 51:56, 14:11, HR.Ahmad)
2. Iman yang mantap (QS. 2:3, 10:102-103, 40:51)
3. Istighfar (QS.11:3, 11:52, 71:10-12, Shohihul Jami' 3825)
4. Berdoa 40:30,29:65,25:77
5. Amar ma'ruf nahi munkar (QS. 7:157,22:11, HR.Muslim)
6. Menjauhi kedhaliman (QS. 4:160,28:83, HR.Bukhori, HR.Muslim)
7. Selalu bershodaqoh (QS. 2:245)
8. Takut adzab allah
9. Syukur nikmat
10. Taubat (QS.66:68, HR.Muslim)

Salam Hangat Selalu dan Semoga Bermanfaat

14 comments:

  1. preeemmiuum
    ya allah semoga aku dijauhkan dari siksa dan azabMu

    ReplyDelete
  2. wakh aku yang keduaaaaxxxxx ya om...wakh semoga kita semua jauh dari siksa dan azab NYA ya om

    ReplyDelete
  3. ngikutin blog ini, semoga bisa selalu mendapatkan ilmu yang bermanfaat :)

    ReplyDelete
  4. salam sobat
    sangat bermanfaat ,,,
    ada 10 penangkal adzab ALLAH dunia dan ahkerat.
    saya kopi nich,,biar ngga lupa.

    ReplyDelete
  5. semoga kita semua selamat dunia dan akhirat... amiin

    ReplyDelete
  6. @sibaho way: mangga atuh
    @nura: salam sobat, silakan
    @liza: amin

    ReplyDelete
  7. Thanks sharingnya ya..
    semoga bermanfaat untuk kita semua

    ReplyDelete
  8. semoga Allah melindungi kita smua dari azab yang pedih itu.. amiinnn

    ReplyDelete
  9. Ya Allah , semoga kita semua dijauhkan dari azabMU.
    terima kasih utk infonya Mas Dasir.
    salam.

    ReplyDelete
  10. Alhamdulillah...
    Dapat ilmu dari sini
    Makasih bro....

    ReplyDelete

Sahabat katakan sesuatu untuk dasir..perkataanmu kan memotivasiku untuk terus berkarya...

Related Post

Related Posts with Thumbnails